20 February 2015

Bandar Bola - Ternyata Beberapa Hal Ini Adalah Perpaduan Budaya

BANDAR BOLA




Bandar Bola, Ternyata Beberapa Hal Ini Adalah Perpaduan Budaya - Dalam kehidupan sehari-hari, kita mungkin nggak sadar kalau banyak produk akulturasi alias hasil peleburan dua budaya, kebudayaan Cina (Tionghoa) dengan kebudayaan Indonesia, di berbagai bidang. Hal ini bisa terjadi karena sejak dulu, orang Cina sudah datang merantau untuk mengadu nasib di berbagai daerah di Indonesia. Nggak percaya? Yuk, kita cek dulu.




Bakso - Makan bakso sore-sore di saat hujan turun. Nikmaaat! Makanan ini asalnya juga dari Cina. Bakso dibuat dari daging babi (bak) yang dicacah dan dibentuk bulat (so). Begitu masuk ke Indonesia, bahan dasar makanan ini diganti menjadi daging sapi atau ikan.




Gambang Kromong - Ada lagi kesenian bernama Gambang Kromong. Dalam orkes musik ini, kelihatan banget tuh perpaduan dua budaya. Unsur-unsur Cina tampil lewat alat musik gesek tehyan, kongahyan dan sukong,

Sedangkan alat musik lainnya seperti gendang, kromong dan kecrek merupakan unsur pribumi. Lagunya pun beragam. Selain memainkan lagu Jali-Jali atau Lenggang-Lenggang Kakung, orkes gambang kromong juga memainkan lagu-lagu bercorak Cina.
Awal mulanya, gambang kromong ini adalah musik tradisional Betawi yang digunakan untuk mengiringi upacara sembahyang orang Tionghoa. Tapi, kemudian menjadi musik hiburan rakyat yang bisa dinikmati oleh berbagai kalangan.




Kebaya Encim - Kalau kondangan, kita bisa melihat banyak ibu-ibu yang memakai Kebaya Encim. Nah, kebaya ini juga merupakan perpaduan dari budaya orang Tionghoa dengan Indonesia. Asalnya sih, kebaya memang asli Indonesia, tapi kemudian dimodifikasi dan diadaptasi oleh cewek-cewek Tionghoa.

Caranya adalah dengan menambahkan sulaman (bordir) benang warna-warni di kebaya tersebut. Sulaman ini punya banyak macam motif dekoratif, lho. Mulai dari gambar bunga, kupu-kupu, burung dan motif lainnya. Seru, ya? Selain itu, mereka juga mengubah ujung kebaya menjadi berbentuk runcing (tadinya, kebaya Indonesia berujung rata). Hingga akhirnya, lahirlah Kebaya Encim yang kita kenal sekarang ini.

Ada yang tahu, kira-kira apa lagi yang merupakan percampuran budaya Indonesia dan Cina, ya?


Posted by: AladinPoker

No comments:

Post a Comment